Skip to Content

teorema cinta dalam kata

Foto Muhammad Rasyid Ridha

cintaku berbeda dengan mereka

yang bersama berceloteh tentang komitmen,keikhlasan

atau kebahagiaan hingga kesedihan

 

cintaku seperti yang disiratkan

dalam kening para durjana cinta

mengerutkan dahi pertanda ia berdilema akan cinta

ia mulai mendendangkan pena

'adakalanya cinta lebih indah tanpa ungkapan

meski itu sama halnya bak hujan tanpa air

merintik turun membumi tanpa mampu membasahi

hanya harap para petani akan sawah keringnya'

 

namun bagiku itulah cinta

meniru peran petani tua tabah

menanti kesempuranaan hujan

Komentar

Tulis komentar baru

Materi isian ini bersifat rahasia dan tidak ditampilkan ke publik.


Terpopuler Hari Ini

Sebulan Terakhir

Terpopuler