Skip to Content

Puisi Religi

Menunggu Jemputan

esok hari adalah waktu yang keramat

sebab misteri masih kuat melekat

kita tak pernah tahu, kepastian yang

mestinya terjadi

hanya prediksi, atau sekedar teka-teki

Kerikil-Kerikil Tajam *)

pengantar doa:

atas nama tuhan dan kemanusiaan

biarkan maut telanjang

lepas dari atribut dan labelnya

Allohu Akbar: tuhan lebih besar dari maut

SECANGKIR DZIKIR KAUM FAQIR

ketika selaput otakku berlumut
aku tersudut takut

tak pernah ada bayang nyata
aku tenggelam dalam
dua dunia yang nyata berbeda

Dian Sastrowardoyo - Aku dan Tuhanku (Video)

Dian Sastrowardoyo - Aku dan Tuhanku (Video)

www.youtube.com - Dian Sastrowardoyo membaca puisi "Aku dan Tuhanku" karya Sutan Takdir Alisjahbana pada acara "100 Tahun Sutan Takdir Alisjahbana"

Engkau ada di mana-mana (II)

Engkau ada dimana-mana
di balik awan mendung tak kunjung hujan
di balik sayap cendrawasih nan menawan
di harapan-harapan yang mulai lusuh
di hati setiap yang berbelas kasih

Gus Mus - Munajat Kaum Binatang (Video)

Gus Mus - Munajat Kaum Binatang (Video)

www.youtube.com - Puisi Gus Mus "Munajat Kaum Binatang"
Pendopo Kabupaten Tegal.

Foto MuLay MuqIEt

DI BULAN RAMADHAN

SIAPA

Jikalah tidak akan terbit, sinar-Nya

Jikalah kelam dunia, kehendak-Nya

Apa yang akan aku perbuat

Siapa Nya, Siapa Aku

 

 

Kekasih yang Lain

kau duduk bersungkur di atas sajadah

dalam surau dan kau tak henti memuja-Nya

yang kau bilang berkali-kali adalah kekasih setiamu

Merpati Menyapa

Aku tak mampu jauh-jauh
mengulum khayalan
Jika gemerincing rindu
bodoh dan kekanak-kanakan

Sindikasi materi


Terpopuler Hari Ini

Sebulan Terakhir

Terpopuler