Skip to Content

Malam Pantai Karang Tirta

Foto Soei Rusli

sajak seorang Sufi

 

 

 

 

 

 

Aku telusiri malam nan gelap

Pada bibir laut

Lampu dermaga bersenyawa lampu kapal

Malam itu

Tajamnya karang

Dan ombok laut

Aku tempuh ke ujung tanjung itu

Mencari sesuatu yang hilang

Sebuah nama di bawa arus laut yang deras

Aku tak kuasa menahannya

Bui di luat pada tabirku

Silau suar membalas jenuhku

Aku bertanya ke mana retual

Sebuah janji tak pernah putus untukku

Adalah jelmaan sibunyian

Yang berkuasa

Dunia adalah kampas yang penuh coret moret

Lukisannya bermakna

Tak satupun ayat aku dengar dan sepi

Biarlah fajar aku terima di balik bukit itu

Dendangan nelayan menunggu angin

Dan berlabuh di pantai ini

Pasir putih aku genggam

Di ujung batu karang

Aku tunggu

Derasnya arus laut

Sesajianan tak berarti

 

 

 

 

Gurun 19072011


@hce Soei Rusli

Komentar

Tulis komentar baru

Materi isian ini bersifat rahasia dan tidak ditampilkan ke publik.


Terpopuler Hari Ini

Sebulan Terakhir

Terpopuler