Skip to Content

Jawa Tengah

Lomba Cipta Puisi Diikuti 1.000 Peserta

Lomba Cipta Puisi Indonesia dan Jawa 2015 dengan tema “Kearifan Lokal Sebagai Penguat Jatidiri Bangsa” yang bertempat di gedung Aswaja Pekalongan, diikuti kurang lebih 1.000 peserta.

Kegiatan ini diselenggarakan oleh Universitas Pekalongan bekerjasama dengan Balai Bahasa Provinsi Jawa Tengah.

Penyair Asia dan Indonesia Akan Berseru di Puncak Tidar

Gunung Tidar yang menjadi salah satu ikon Magelang akan menjadi saksi berkumandangnya ratusan penyair dari seluruh Indonesia hingga Asia. Nantinya, sebanyak 126 penyair akan menuju puncak Tidar untuk menampilkan karya mereka dan menyerukannya di hadapan khalayak.

Seni Teater Berpeluang Besar Masuk ke Dunia Industri

Tokoh teater Indonesia Norbertus Riantiarno menganggap bahwa seni teater berpeluang besar masuk ke dunia industri mengingat saat ini mulai berkembang dengan baik.

"Para pecinta menyambut hangat pementasan teater," ujarnya ditemui usai jumpa pers terkait festival teater pelajar 2014 di GOR Bulu Tangkis Djarum Kaliputu Kudus, Minggu.

Festival Sastra Indonesia: Balai Bahasa Jawa Tengah Olah Tema Nasionalisme

Balai Bahasa Provinsi Jawa Tengah menggelar Festival Sastra Indonesia 2014 di Teater Arena Taman Budaya Tegal, Kamis (16/10/2014) mendatang. Menginjak tahun ketiga, festival tahunan tersebut bakal mengusung tema Kobarkan Nasionalisme dengan Sastra.

Penyair Nusantara Saling Unjuk Kebolehan

Sejumlah penyair dari berbagai daerah di Nusantara hadir dalam kegiatan Temu Penyair Dari Negeri Poci yang dilaksanakan Rumah Sastra Kita bekerja sama dengan Komunitas Radja Ketjil di Gedung Kesenian Kota Tegal, belum lama ini.

Seniman Lintas Kota akan Peringati Hari Teater di TBJT Surakarta

Memperingati Hari Teater Sedunia yang jatuh pada tanggal 27 Maret nanti, sejumlah seniman dan komunitas teater bakal mengadakan pertunjukan seni dan teater di Kawasan Wisma Seni Taman Budaya Jawa Tengah (TBJT).

Festival Sastra Solo 2014

Nuansa Lokal Jadi Andalan FSS 2014

Berdasarkan catatan sejarah panjangnya, Kota Solo telah lama memiliki pertalian dengan dunia sastra. Keberadaan perpustakaan Mangkunegaran dan Radya Pustaka, menjadi salah satu penanda kota ini menjadi salah satu wilayah yang peduli pada perkembangan sastra.

Ine Febriyanti-Juri Festival Teater Pelajar 2013 -Djarum Foundation

Kudus, 16-17 November 2013. Beberapa waktu lalu Djarum Foundation Kudus mengelar Festival Teater Pelajar yang diikut sekolah SMP dan SMA se Kabupaten Kudus. Tahapan yang dilalui peserta adalah babak penyisihan dan final. Peserta SMP diikuti sebanyak 10 sekolah, dan SMA sebanyak 14 sekolah. Masing-masing jenjang diambil 5 terbaik untuk masuk ke babak final.

Festival Teater Bahasa Jawa, Angkat Eksistensi Bahasa Daerah

Festival Teater Bahasa Jawa (FTBJ) se-Jawa Tengah bakal digelar 15-17 November mendatang di Teater Arena Taman Budaya Jawa Tengah. Kegiatan ini nantinya bakal diikuti siswa tingkat SMA sebagai pesertanya.

Sastra Pertunjukan Kembali Digagas

Mati hidupnya seniman ditentukan pada awal berangkat mereka memahami bahasa. Melalui bahasa seniman bisa berkomunikasi dengan masyarakat dan lingkungan sekitar. Pernyataan itu disampaikan Nirwondo El Naan, penulis asal Brebes yang saat ini berdomisili di Ungaran.

Sindikasi materi


Terpopuler Hari Ini

Sebulan Terakhir

Terpopuler