MUSUH POLITIK
Karya Aslam Dhena Maysar
CINTA TAKKAN MENUA
TIWIKRAMA
—Buat Bunda Savira
Mendengar ekatantri di udara
serta gesekan daun-daun padi
kamu seorang wanita yang beda wanita kuat yang tak pernah mengeluh wanita dengan senyum tak terlupa dengan rambut pendek yang indah
kamu yang membuat ku jatuh hati
Pagi ini aku terjaga di atas kasur Di temani udara dingin di kamar Tanpa ada secangkir kopi pun Dengan Mata yang terkatung katung
Aku tetap menulis hingga pagi Pagi ini serasa sangat indah
Api luka di dadaku. Menyala-nyala
diterpa angin kembara. Aku terkapar
sunyi. Sendiri melarung nestapa. Ke muara
malam terkapar
Tuhan, Kita Begitu Dekat
(Abdul Hadi WM)
Tuhan
Kita begitu dekat
Sebagai api dengan panas
Aku panas dalam apimu
Seperti kain dengan kapas
pernah suatu malam
saat hening menyapa
gerimis air mata menitik hati
basah menggigil;
seperti ribuan lebah
menyengat nikmat
dalam sedu-sedan
Engkau begitu dekat
Komentar Terbaru