Skip to Content

SURAT DARI SAHABAT

Foto Soei Rusli

 

Suatu masa
Aku pergi dari rumahmu
Jauh dan jauh
Dan tak pernah kembali lagi
Duduk di teras menatap jalan
Penuh orang berlalu-lalang
Dengan secangkir kopi
Seduhan manismu
Itu kenang terindah
Cacatan lusuh tertulis darimu
Kenang kenang aku pernah mennggemgam tangan mu

#tarianjiwa


Soei Rusli

Komentar

Tulis komentar baru

Materi isian ini bersifat rahasia dan tidak ditampilkan ke publik.


Terpopuler Hari Ini

Sebulan Terakhir

Terpopuler