Aku berhenti
Terlalu banyak kenanganmu
Akankah tak betujung
Beri aku akses
Lebih satu bulan
Lebih jutaan rasa
Rasa cemas
Rasa rimdu
Rasa gelisah semua tertumpuk
Sekian lama sudah kita telah berpisah
Ku rasa kini engkau tak sendiri lagi
Aku pun kini juga seperti dirimu
Satu hati telah mengisi hidupku
kau tau ???
aku tak ingin mengenal kata benci
karena bagiku itu sebuah problematika
mengingatmu itu pemberontakan,mencarimu itu permasalahan
Heh
Disudut kos-kosan yang tak lagi utuh penduduknya
aku singgah dengan segudang harapan,
menyisir malam, menembus sunyi
Komentar Terbaru